Poin Senyum INDOSAT - Banyak Operator jaringan yang memberikan layanan atau program poin, Seperti Telkomsel poin, XL, AXIS, THREE dan INDOSAT, Dengan poin tersebut nanti bisa di tukarkan menjadi bonus SMS, menambah MASA AKTIV, Bonus Kuota, Bonus Telvon dll
Disini saya akan memberikan Tutorial Cara Mendaftar poin senyum Indosat, kenapa cuma Indosat ? Karena operator yang saya pakai saat ini adalah Indosat
Baca juga : Cara Menambah Kuota Indosat Secara GratisMungkin dari beberapa pengguna setia indosat ada yang belum tau cara daftar poin senyum indosat, Sebenarnya ada dua cara untuk mendaftarkan kartu indosat ke program poin senyum, Berikut ini Cara melakukan pendaftaran registrasi program poin senyum setia Indosat
Cara Pertama Melalui SMS :
- Ketik SENYUM kirim ke 7887
- Contoh : SENYUM kirim ke 7887
Itu tandanya nomor Indosat anda sukses terdaftar di poin senyum Indosat.
Cara Kedua Melalui Dial Pad :
- Ketik *123*7*8*3# Lalu tekan OK/YES dan tunggu sebentar nanti anda akan mendapat konfirmasi, Namun cara yang kedua ini sepertinya sudah tidak bisa, Jadi anda bisa mendaftar dengan menggunakan cara yang pertama.
Setelah anda selesai melakukan pendaftaran, Maka secara otomatis anda akan mendapatkan bonus poin sebanyak 100 poin untuk pelanggan Indosat Im3 dan Mentari, Sedangkan yang pelanggan Matrix akan mendapatkan bonus poin lebih banyak, yaitu 150 poin
Baca juga : Cara Daftar Paket Internet Murah di Indosat 85GB 75rb
Isi pulsa Anda sebanyak-banyaknya agar poin senyum indosat semakin bertambah, Untuk mengecek Poin Senyum yang Anda miliki caranya adalah : Ketik POIN kirim ke 7887, Nanti akan ada balasan dari 7887 yang berisi jumlah Poin Anda seperti gambar di bawah
Oke Cuma itu yang bisa saya sampaikan kepada anda tentang Tutorial Cara Daftar Poin Senyum Indosat dan Cara Cek Poin Senyum Indosat, Semoga bermanfaat
Baca juga : Cara Menukar Poin Senyum Indosat
Mohon maaf jika ada salah dalam penulisan kata
0 Response to "Cara Daftar Poin Senyum INDOSAT dan Cara Cek Poin Indosat"
Post a Comment